Saturday, April 26, 2014

Amethys (Kecubung)

Amethys berasal dari bahasa Yunani : A - tidak/anti, Methys - mabuk, Jadi Amethys artinya tidak mabuk.
Batu Amethys oleh masyarakat Yunani kuno sering dikaitkan dengan dewa Anggur. Konon kabarnya orang yang meminum minuman beralkohol jika tempat minum atau gelasnya terbuat dari batu Amethys tidak akan keracunan dan mabuk.

Amethys
Di Indonesia batu Ametis dikenal dengan Batu Kecubung. Batu ini biasanya berwarna Ungu, Ungu Muda, Ungu kemerah-merahan, Ungu kebiru-biruan bahkan ada yang warnanya hampir hitam. Batu jenis ini memiliki kekerasan 7 pada sekala mhons.


No comments:

Post a Comment